Hubungan Antara Adversity Quotient Dan Stres Akademik Terhadap Proktastinasi Pada Mahasiswa Tingkat Akhir

Authors

  • Anitasari Anitasari Politeknik Pertanian Negeri Pangkajene Kepulauan, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31100/jurkam.v7i2.2913

Keywords:

adversity quotient, Academic Stress, Academic Procrastination

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan Adversity Quotient dan Stres Akademik terhadap prokrastinasi pada mahasiswa tingkat akhir jurusan peternakan yang sedang menyelasaikan Skripsi di Politeknik Pertanian Negeri Pangkajene Kepulauan.  Instrumen dalam penelitian ini adalah angket skala pengukuran Adversity Quotient,  skala pengukuran Stres akademik dan skala pengukuran Prokrastinasi Akademik yang telah memenuhi uji validitas dan reliabilitas.  Sampel dalam penelitian ini berjumlah 76 orang yang terdiri dari 54 mahasiswa tingkat akhir  prodi Agribisnis Peternakan dan 22 orang mahasiswa prodi Teknologi Pakan Ternak. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sampel jenuh. Analisis data menggunakan regresi linear berganda dengan program SPSS 26 for windows. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa Aversity Quotient dan stress akademik secara simultan berpengaruh terhadap Prokrastinasi akademik pada mahasiswa tingkat akhir Jurusan Peternakan Politeknik Pertanian Negeri Pangkajene Kepulauan dengan sig. 0,000Dan memberikan sumbangan efektif sebesar 80,05%.

 

This study aims to determine the relationship between Adversity Quotient and Academic Stress on procrastination in final-year students majoring in drama who are completing their thesis at the Pangkajene Islands State Agricultural Polytechnic. The instruments in this study were the Adversity Quotient Questionnaire measurement scale, the Academic Stress measurement scale, and the Academic Procrastination measurement scale which met the validity and reliability tests. The sample in this study amounted to 76 people consisting of 54 final-year students of the Animal Husbandry Agribusiness Study Program and 22 students of the Animal Feed Technology Study Program. The sampling technique used in this study is a saturated sample. Data analysis used multiple linear regression with SPSS 26 for Windows. The results of the study show that Aversity Quotient and academic stress simultaneously affect academic procrastination in final-year students of the Animal Husbandry Department of the Pangkajene Islands State Agricultural Polytechnic with sig. 0.000<0.05. And provide an effective loan of 80.05%.

 

Keywords: adversity quotient; Academic Stress; Academic Procrastination

References

Anita, S (2023). Analisis Hasil Belajar Mahasiswa Pada Materi Regresi Linier Berganda Berdasarkan Tingkat Adversity Quotient. Jurnal Tadris Matematika (JTMT) p-issn:2745-956X;E-ISSN:2745-9551

Apriliani, U., Wasidi, W., & Sholihah, A. (2018). Hubungan Antara Adversity Quotient (Aq) Dengan Prokrastinasi Akademik Siswa Kelas X Sma Negeri 5 Kota Bengkulu. Consilia : Jurnal Ilmiah Bimbingan Dan Konseling, 1(3), 12–23. https://doi.org/10.33369/consilia.1.3.12-23

Dewi, M. (2018). Hubungan Adversity Quotien dan prokrastinasi dalam mengerjakan tugas akhir pada mahasiswa program studi X Universitas Islam Indonesia. https://dspace.uii.ac.id/handle/123456789/7773

Durrotu,R. (2021). Hubungan Adversity Quotient dengan perilaku Prokrastinasi Akademik Pada Mahasiswa UIN Maulana Malik Ibrahim Malang. http://etheses.uin-malang.ac.id/30489/1/16410173.pdf

Hastuti, T. D., Sari, D. R., & R. (2018). Student profile with high adversity quotient in math learning. Journal of Physics: Conference Series, 983(1), https://do, 36.

Kristen, U., & Wacana, S. (2018). Hubungan antara adversity quotient dengan prokrastinasi akademik dalam menyelesaikan skripsi pada mahasiswa fakultas teknologi informasi universitas kristen satya wacana salatiga.

Labiro, C. S., & Kusumiati, R. Y. E. (2022). Hubungan Antara Stres Akademik dengan Prokrastinasi Akademik pada Mahasiswa di Masa Pandemi Covid-19. Bulletin of Counseling and Psychotherapy, 4(3), 590–598. https://doi.org/10.51214/bocp.v4i3.354

MHD. Sanusi, Zulkifli N., D. R. (2014). the Correlation Adversity Quotient and Academic Procrastination in Teacher Education Courses in Childhood Education Teacher Faculty of Education , Riau University Program Year 2014 Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan. Jurnal Article, 1–11.

Oscar, G., & Setiawan, A. (2015). Hubungan antara Stres Akademik dengan Prokrastinasi Akademik pada Mahasiswa yang Sedang Skripsi di Universitas Kristen Satya Wacana.

Pada, A., Sma, S., Di, S., & Pandemi, M. (2021). Hubungan stres akademik dengan prokrastinasi akademik pada siswa sma sederajat di masa pandemi covid-19.

PANDEMI Skripsi Oleh : Ferdina Lutfi Al-Hizmi 18410190 FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI. (2022).

Pertiwi, N., Wiarta, I., & Ardana, I. (2019). HUBUNGAN ANTARA ADVERSITY QUOTIENT (AQ) DENGAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA. Journal of Education Technology, 3, 73. Https://Doi.Org/10.23887/Jet.V3i2.21707.

Pradhana, G. W. W., & Khoirunnisa, R. N. (2022). Mahasiswa Jurusan X Yang Pernah Menjalani Pembelajaran Online Di Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Penelitian Psikologi, 9(1), 76–84.

Stoltz, P. G. (2007). Adversity Quotient @Work (Alih Bahasa Drs. Alexander Sindoto) Batam: Interaksara (2014)

Zuraida, & Zuraidah. (2018). Hubungan Adversity Quotient Dengan Prokrastinasi Akademik Dalam Penyelesaian Skripsi Pada Mahasiswa Yang Bekerja Di Pts. Universitas Potensi Utama. Kognisi Jurnal, 2(2), 136–147.

Downloads

Published

2023-08-30

Issue

Section

Articles

Citation Check