Pengembangan Modul Berbasis Android tentang Kesiapan Kerja
DOI:
https://doi.org/10.31100/jurkam.v5i2.1042Kata Kunci:
Kata kunci, Modul Berbasis Android, Kesiapan Kerja, Sekolah Kejuruan Keyword, Android-Based Modules, Work Readiness, Vocational SchoolsAbstrak
Tujuan penelitian ini adalah menguji coba seberapa efektifitasnya modul berbasis android tentang kesiapan kerja untuk siswa sekolah kejuruan. Metode kajian menggunakan 4-D  (Define, Design, Development and Dissemination). Dalam penelitian yang dilakukan sebanyak 75% siswa masih memiliki tanggungjawab yang rendah akan kesiapan kerja dan 89% siswa masih belum memahami keselamatan dan kesehatan kerja. Berdasarkan hasil studi pendahuluan yang telah dilaksanakan, maka dirancang modul berbasis android tentang kesiapan kerja. Langkah-langkah dalam penelitian ini yaitu menganalisis kebutuhan siswa, mendesain produk, mengembangkan produk dan uji ahli produk. Dalam hal ini peneliti akan menguji kelaikan dari modul berbasis android dilihat dari segi uji ahli materi dan uji ahli media. Peneliti menggunakan metode untuk menguji kelaikan modul berbasis android ini. Hasil uji ahli materi mendapatkan skor sebesar 81,25% dengan kategori sangat baik dan uji ahli media mendapatkan skor sebesar 84,09% dengan kategori sangat baik. Dengan demikian, produk berupa modul berbasis android tentang kesiapan kerja laik untuk digunakan dalam layanan bimbingan dan konseling. Untuk penelitian selanjutnya, perlu diadakannya uji efektifitas terhadap modul berbasis android tentang kesiapan kerja.
The purpose of this study is to test how effective android-based modules are about work readiness for vocational school students. The study method uses 4-D (Define, Design, Development and Dissemination). In the study conducted as many as 75% of students still have a low responsibility for work readiness and 89% of students still do not understand occupational safety and health. Based on the results of preliminary studies that have been conducted, it is designed android-based modules on work readiness. The steps in this study are analyzing students' needs, designing products, developing products and testing product experts. In this case the researchers will test the reliability of the android-based module in terms of material expert tests and media expert tests. Researchers used a method to test the reliability of this android-based module. Material expert test results scored 81.25% with excellent category and media expert test scored 84.09% with excellent category. Thus, the product is an android-based module on the readiness of work is eligible to be use in guidance and counseling services. For further research, it is necessary to hold an effectiveness test of android-based modules on work readiness.
Referensi
Adiqro, Andi Fiqqih.(2018). Aplikasi Pembelajaran Menulis Permulaan berbasis android menggunakan Unity. Journal INTEC. Vol.6, no.01. Malang: Sekolah Tinggi Informatika dan Komputer Indonesia
Agusta, Yosina Nur. (2014). Hubungan Antara Orientasi Masa Depan dan Daya Juang Terhadap Kesiapan Kerja Pada Mahasiswa Tingkat Akhir Fakultas Ilmu So-sial Dan Ilmu Politik Di Universitas Mulawarman. Psikobo-rneo, Vol 2, No 3, 2014 : 133-140
Alfan, Muhammad Zachim. (2014). Pengaruh Biimbingan Karir dan Lingkungan Sekolah Melalui Motivasi Kerja Terhadap Kesiapan Kerja Siswa Kelas XII Komptensi Keahlian Akuntansi SMK Negeri 2 Magelang. Econo-mic Education Analysis Jour-nal.No.3, Vol.1
Andari, Anita Desi; Susarno, Lamidjan Hadi. (2017). Pengem-bangan Modul Berbasis Android pada Mata Pelajaran Bahasa Jawa Materi Basa Rinengga untuk Siswa Kelas VIII di Sekolah Menengah Pertama. Jurnal Pend-idikan. Universitas Negeri Sura-baya.
Arifianto, Teguh.(2011). Mem-buat Interface Aplikasi Android Lebih Keren dengan LWIT. Yogyakarta: Andi Publisher
Arikunto, Suharsimi.(2011). Pen-ilaian dan Penelitian Bidang Bimbingan dan Konseling. Yog-yakarta : Aditya Media
Bhakti, Caraka Putra; Ghiffar, Muhammad Alfarizqi Nizamu-ddin; Nurisma, Eliza., dan Kurniasih, Cucu.,(2018). Model Pembelajaran Berbasis Blended Learning Dalam Meningkatkan Crtical Thinking Skills untuk Menghadapi Era Revolusi Industri 4.0. Prosiding Seminar Nasional STKIP
Brady,Robert P.(2010). Work Readiness Inventory Adminis-trator’s Guide. Indianapolis. USA: JITS Publishing
Fajriah, Ufi Naeli; Sudarma Ketut.(2017). Pengaruh Praktik Kerja Inustri, Motivasi Mema-suki Dunia Kerja, Dan Bim-bingan Karir Pada Kesiapan Kerja Siswa. Economic Edu-cation Analysis Journal. Univer-sitas Negeri Diponegoro.No.6, Vol.2
Firdaus, Zamzam Zawawi.(20-12). Pengaruh Unit Produk-si, Prakerin dan Dukungan Keluarga Terhadap Kesiapan Kerja Siswa SMK. Jurnal Pendidikan Vokasi. Vol 2,No. 3
Hanggoro, Adhiim Catur,dkk.-(2015). Pembuatan Aplikasi Permainan “Jakarta Bersih†Berbasis Unity. Jurnal Teknologi dan SistEm Komputer.Vol.3, No.4. Semarang: Universias Diponego-ro
Ihsan, Muhammad.(2017). Anali-sis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kesiapan Kerja pada Siswa SMK Negeri 1 Sinjai. Skripsi. Universitas Negeri Makassar
Irawan, Farid Candra; T, Da-nang.(2015). Pengembangan E-Modul Berbasis Android Untuk Mata Pelajaran Manajemen Pro-duksi Pada Siswa Kelas XI di SMK Negeri 1 Surabaya. Jurnal Mahasiswa Teknologi Pen-didikan Vol.01, No. 01
Kurniawati, Alfi.(2015). Penga-ruh Efikasi Diri, Minat Kerja, Dan Bimbingan Karir Terhadap Kesiapan Kerja Siswa Kelas XI Program Keahlian Akuntansi SMK N 1 Kendal Tahun Ajaran 2014/2015. Skripsi. Universitas Negeri Semarang
Mulyatiningsih,Endang.(2014). Prosedur Pengembangan dan Penelitian. Bandung : PT.Rosda-karya
Juliani, Retno Djohar. 2012. Manajemen Karir. Majalan ilmi-ah Univesitas Pandanaran. Vol.10, no, 23. Semarang : Uni-versitas Pandanaran
Puspita, Dewi Eka, Agus Suyatna, Abdurahman dan Chan-dra Ertikanto. (2017). Efektivitas Modul dengan Model Inkuiri untuk Menumbuhkan Keteram-pilan Proses Sains Siswa Siswa pada Materi Kalor. Jurnal Kegu-ruan dan Ilmu Tarbiyah, 02(2) pp.105-110. ISSN p-ISSN :2031-7562;e-ISSN: 2579-7964 Savic, Vera.2012. Developing Inter-cultural and literacy in the Young Lerner Classroom. Education Journal. Serbia: University of Kragujevac
Triwahyuni, Heny; Redina Setyani. (2016). Pengaruh Pra-kerin, Prestasi Akademik Mata Diklat Produktif Akuntansi, Dan Pemanfaatan Bank Mini Ter-hadap Kesiapan Kerja Siswa SMK Kompetensi Keahlian Akuntansi. Economic Education Analysis Journal. Universitas Negeri Semarang. Vol.5 No.1
Zainal Arifin.(2012).Penelitian Pendidikan Metode dan Paradigma Baru. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Diambil dari web resmi Unity https://unity.com/products/ unityplatform?_ga=2.174799458.1571102525.15981012641637575774.1598101264
Dikmenjur.(2008). Prakerin seb-agai Bagian dari Pendidikan Sistem Ganda. http://www.-geocities.com/dit_dikmenjur/prosedur_Prakerin
Unduhan
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Citation Check
Lisensi
Copyright of any open access articles in journals published by JURKAM: Jurnal Konseling Andi Matappa authorized author to hold unrestricted copyrightThe author also grants the third party the right to use the article freely provided that its integrity is maintained and its original author, details of quotations and publishers are identified. Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. formalizes the terms and conditions of this publication and these terms.
In addition to Jurkam's copyright policy: Jurnal Konseling Andi Matappa, some journals also follow the Open Accses policy and endorsement of the Public Domain Dedication Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.Creative Commons License applies to all data published in this journal.
If a writer is prevented from becoming a copyright holder (eg for government employees), little variation is required. In such cases, copyright lines and license statements in individual articles will be adjusted, for example to say '© 2017 copyright'. Authors who require this type of variation should notify Jurkam during or immediately after the submission of their article. Changes to the copyright line can not be made after the publication of the article.
Exceptions to copyright policy There may be exceptions to copyright and permissions for previously published articles under different policies from the above. For example, sometimes Jurkam: Jurnak Konseling Andi Matappa may publish articles together with other publishers, and different permission conditions may apply. However, in all cases, access to this article is free of cost or other access restrictions.
Â
JURKAM: Jurnal Konseling Andi Matappa is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.