Sequentially planned integrative counseling for children untuk mengurangi kecemasan berbicara di depan kelas
DOI:
https://doi.org/10.31100/jurkam.v4i2.728Kata Kunci:
Sequentially, Planned, Intergrative, Children, KecemasanAbstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran kecemasan siswa berbicara di depan kelas pada siswa SD Negeri Tidung Makasar, untuk mengetahui gambaran pelaksanaan teknik sequentially planned integrative counseling for children dalam mengurangi kecemasan berbicara di depan kelas siswa SD Tidung Makassar dan untuk mengetahui penerapan teknik sequentially planned integrative counseling for children dapat mengurangi kecemasan berbicara di depan kelas pada siswa SD Negeri Tidung Makassar. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif. Jenis penelitian yang digunakan adalah jenis penelitian single subject research (SSR) dengan desain A-B-A. Subjek penelitian berjumlah 2 orang siswa yang teridentifikasi mengalami kecemasan berbicara di depan kelas. Teknik pengumpulan data yang digunakan ialah dengan menggunakan observasi dan wawancara. Teknik analisis data yang digunakan yaitu analisis deskriptif dan analisis visual. Hasil penelitian menunjukan bahwa teknik sequentially planned integrative counseling for children dapat mengurangi kecemasan berbicara di depan kelas.
Referensi
Al Ayyubi, I. I., Nudin, E., & Bernard, M. (2018). Pengaruh Pembelajaran berbasis masalah terhadap kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa SMA. Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif, 1 (3).
Amanah, R. N. (2017). The use of communication games in speaking class (A Classroom Action Research at eighth grade of SMP Negeri 4 Mojosongo, Boyolali in the academic year 2015/2016. Karya Ilmiah Mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa Inggris FKIP, 3 (1).
Artha, R. A., Bharata, H., & Caswita, C. (2014). Penerapan Model Pembelajaran berbasis Masalah untuk mengingkatkan kemampuan Representasi Matematis Siswa. Jurnal Pendidikan Matematika Unila, 2 (4).
Artisyanto, H., Raharjo, S., & Kinanti, R. G. (2019). Pengaruh Hydrotheraphy terhadap peningkatan Gerak Sendi Lutut pada Cerebal Palsy Spastic Diplegia di YPAC Kota Malang. Jurnal Sport Science.
Aryani, N. L., Suami, N. K., & Arum, D. (2014). Penerapan Konseling Behavioral dengan Teknik Desensitisasi Sistematis untuk Meminimalisasi Kecemasan Siswa dalam Menyampaikan Pendapat Kelas VIII 10 di SMP Negeri Singaraja Tahun Pelajaran 2013/2014. eJournal Undiksa Jurusan Bimbingan dan Konseling, 2 (1).
Atkinson, R. L., Atkinson, R. C., & Hielgard. (2010). Pengantar Psikologi Jilid II. Jakarta: Erlangga.
Ayu, L. C., Kurniati, A., & Seran, E. Y. (2015). Studi Survei kemampuan Berbicara Siswa pada Pembelajaran Bahasa Indonesia di Kelas V. Jurnal Penelitian Pendidikan Dasar, 1 (1).
Azizah, A. (2016). Using zip game to improve students's speaking skill of the seventh grade at SMP Islam Al Azhar Tulungagung . Unpublished Master's thesis Institut Agama Islam Negeri Tulungagung.
Bernard, M. (2015). 2015. Meningkatkan kemampuan Komunikasi dan Penalaran serta Disposisi Matematik Siswa SMK dengan Pendekatan Kontekstual melalui Game Adobe Flash cs 4.0, 4 (2).
Blackwell, W. (2015). The Concise Encyclopedia of Communication edited by Wolfgang Donsbach. UK: Jhon Wiley & Sons, Ltd.
Chairani, M. (2014). Komunikasi interpersonal guru dan orang tua dalam mencegah kenakalan remaja pada siswa (studi deskriptif pada siswa kelas XI SMA Kolombo Sleman. Jurnal Ilmu Komunikasi, 7 (2).
Chandran, S. K., Munohsamy, T., & Rahman, H. M. (2015). Anxiety in oral presentations among itb students. Bandung: ITB.
Christiningsih, A. W., & Widyana, R. (2017). Hubungan antara berpikir positif dan efikasi diri dengan kecemasan berbicara di depan umum pada mahasiswa program studi ilmu komunikasi universitas x jakarta. Jurnal Psikologi, 13.
Daryanto, & Darmiatun. (2013). Pendidikan Karakter di Sekolah . Yogyakarta: Gava Media.
Defrioka, A. (2017). The Use of Information GAP Activities in Teaching Speaking (Classroom Action Research at SMK). Lingua Didaktika: Jurnal Bahasa dan Pembelajaran Bahasa, 10 (2).
Fitri, D. (2017). Efektivitas Cognitive Behavior Therapy untuk menurunkan Kecemasan Berbicara di Depan Umum pada Mahasiswa . Jurnal Psikologi , 10 (1).
Geldard, K., Geldard, D., & Yin, F. R. (2016). Konseling Anak. Jakarta: Indeks.
Homer, S. R., Deeprose, C., & Andrade, J. (2016). Negative mental imagery in public speaking anxiety: forming cognitive resistance by taxing visuospatial working memory. Journal Of Behavior Theraphy And Experimental Psychiatry, 1-25.
Islamiah, N., Purwaningsih, W. E., Akbar, P., & Bernard, M. (2018). Analisis hubungan kemampuan Pemecahan Masalah Matematis dan Self Confidence Siswa SMP. Journal on Education, 1 (1).
Jangir, S. K., & Govinda, R. B. (2017). Reducing public speaking anxiety with behavior modification techniques among school students: a study . The International Journal of Indian Psychology, 5 (1).
Kennedy, B. (2010). Anxiety disorders. Detroit: MI : Greenhavenpress.
Kurniawan, M. I. (2015). Tri Pusat Pendidikan sebagai Sarana Pendidikan Karakter Anak Sekolah Dasar. PEDAGOGIA: Jurnal Pendidikan , 4 (1).
Murtako, M. (2015). Culture-Based Character Education in Modernity Era. Jurnal of Islamic Education, 20 (1).
Prakosa, B., & Partini. (2015). Berpikir positif untuk mengatasi kecemasan berbicara di depan kelas . Proceeding Seminar Nasional, (pp. 40-47).
Prakoso, B. (2016). Hubungan antara Berfikir Positif dengan Kecemasan Berbicara Siswa-siswi Kelas XI SMA Negeri 2 Blora. Ums.ac.id.
Pusparatri, R. K. (2012). Strategi pembelajaran berbasis masalah untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa. Jurnal Ilmiah Guru Caraka Olah Pikir Edukatif, 16 (2).
Rahmawati, R. (2017). Improving English speaking ability using the Team-Games-Tournament technique. English Educatin Journal, 8 (1).
Riani, W. S., & Rozali, Y. A. (2014). Hubungan antara self efficacy dan kecemasan saat presentase pada mahasiswa universitas esa unggul. Jurnal Psikologi, 12.
Sarwono, S. W. (2014). Pengantar Psikologi Umum. Jakarta: Rajawali Pers.
Syamsul. (2015). Peningkatan Kemampuan Berbicara Siswa Kelas IV SDN 1 Galumpang melalui Metode Latihan. Jurnal Kreatif Tadulako, 4 (8).
Timutius, F., Apriliani, N. R., & Bernard, M. (2018). Analisis kesalahan Siswa Kelas IX G di SMP Negeri Cimahi dalam Menyelesaikan Soal Pemecahan Masalah Matematik pada Materi Lingkaran . JPMI (Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif, 1 (3).
Tristiantari, N. K., Marhaeni, A. A., & Koyan, I. W. (2013). Pengaruh implementasi model pembelajaran kooperatif tipe Tps terhadap kemampuan berbicara dan keterampilan berpikir kreatif pada siswa kelas V SD Negeri Gugus III Kecamatan Seririt. Jurnal Pendidikan Dasar Ganesha, 3 (1).
Wahyuni, E. (2015). Hubungan self-efficacy dan keterampilan komunikasi dengan kecemasan berbicara di depan umum. Jurnal Komunikasi Islam, 5.
Wahyuni, S. (2014). Hubungan antara Kepercayaan Diri dengan Kecemasan Berbicara di Depan Umum pada Mahasiswa Psikologi . Jurnal Psikologi, 2 (1).
Unduhan
File Tambahan
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Citation Check
Lisensi
Copyright of any open access articles in journals published by JURKAM: Jurnal Konseling Andi Matappa authorized author to hold unrestricted copyrightThe author also grants the third party the right to use the article freely provided that its integrity is maintained and its original author, details of quotations and publishers are identified. Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. formalizes the terms and conditions of this publication and these terms.
In addition to Jurkam's copyright policy: Jurnal Konseling Andi Matappa, some journals also follow the Open Accses policy and endorsement of the Public Domain Dedication Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.Creative Commons License applies to all data published in this journal.
If a writer is prevented from becoming a copyright holder (eg for government employees), little variation is required. In such cases, copyright lines and license statements in individual articles will be adjusted, for example to say '© 2017 copyright'. Authors who require this type of variation should notify Jurkam during or immediately after the submission of their article. Changes to the copyright line can not be made after the publication of the article.
Exceptions to copyright policy There may be exceptions to copyright and permissions for previously published articles under different policies from the above. For example, sometimes Jurkam: Jurnak Konseling Andi Matappa may publish articles together with other publishers, and different permission conditions may apply. However, in all cases, access to this article is free of cost or other access restrictions.
Â
JURKAM: Jurnal Konseling Andi Matappa is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.