Edukasi Guru Tentang Implementasi Gaya Belajar Siswa Dalam Pembelajaran Daring Di Era New Normal

Authors

  • Hamidah Hamidah Universitas Bina Bangsa, Indonesia
  • Jaka Wijaya Kusuma Universitas Bina Bangsa, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31100/matappa.v3i2.648

Keywords:

gaya belajar, pembelajaran daring, new normal

Abstract

Tujuan pelaksanaan kegiatan ini adalah: 1) mengedukasi guru tentang pentingnya memahami gaya belajar siswa; 2) mengedukasi guru cara mengenal gaya belajar siswa; dan 3) mengedukasi guru cara mengimplementasikan gaya belajar dalam pembelajaran daring. Metode pelaksanaannya yaitu analisis kondisi mitra, persiapan konsep, administrasi, proposal, kegiatan, penyebaran angket, evaluasi, analisis data, dan laporan. Teknik analisis dengan metode survey yaitu pengumpulan data dengan memberikan angket kuesioner, wawancara langsung, dan dokumentasi foto kegiatan. Subjeknya adalah 15 guru-guru SMP Negeri 1 Tanara Banten. Hasil kegiatannya dapat disimpulkan bahwa: 1) guru memahami tentang pentingnya mengidentifikasi gaya belajar siswa dalam merancang proses pembelajaran daring; 2) guru mengetahui cara-cara mengidentifikasi gaya belajar siswa; dan 3) guru mengetahui cara mengimplementasikan gaya belajar dalam pembelajaran daring

References

Dewi, W. A. F. (2020). Dampak Covid-19 Terhadap Implementasi Pembelajaran Daring Di Sekolah Dasar. Jurnal Ilmu Pendidikan, 2(1), 55–61.

Erlina, N. (2017). Analisis Gaya Belajar Siswa Dipadu Model Pembelajaran Think Pair Share Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Materi Sumber Daya Alam Kelas 4 Di SD Negeri I Kiping Gondang Tulungagung. Eduproxima, 2(1), 10–21.

Kusuma, J. W., & Hamidah. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran ARIAS Dan Cooperative Script Terhadap Minat Dan Hasil Belajar Matematika. ANARGYA: Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, 2(1), 64–69.

Mokodompit, D. F., Pulukadang, R. J., & Manurung, O. (2020). Profil Kreativitas Siswa Kelas VIII SMP N 1 Kalawat Dalam Penyelesaian Masalah Geometri Ditinjau Dari Gaya Belajar Matematika. JSME (JURNAL SAINS, MATEMATIKA, DAN EDUKASI) MATEMATIKA FMIPA UNIMA, 8(1), 23–28.

Ningrat, S. P., & Sumantri, M. (2019). Kontribusi Gaya Belajar Dan Motivasi Belajar Terhadap Hasil Belajar Bahasa Indonesia Siswa Kelas V SD. Journal of Education Technology, 2(4), 145–152. https://doi.org/10.23887/jet.v2i4.16426

Pramesti, N. M. I., & Ratnadi, N. M. D. (2020). Pengaruh Kecerdasan Emosional, Gaya Belajar Visual, Gaya Belajar Auditorial Dan Kinestetik Pada Tingkat Pemahaman Akuntansi. E-JA e-Jurnal Akuntansi, 30(1), 130–146. https://doi.org/10.5897/ERR2015

Rohman, M. G., & Susilo, P. H. (2019). Peran Guru Dalam Penggunaan Media Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi Dan Komunikasi (Tik) Studi Kasus Di Tk Muslimat Nu Maslakul Huda. Jurnal Reforma, 8(1), 173–177. https://doi.org/10.30736/rfma.v8i1.140

Syarifudin, A. S. (2020). Impelementasi Pembelajaran Daring Untuk Meningkatkan Mutu Pendidikan Sebagai Dampak Diterapkannya Social Distancing. METALINGUA Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 5(1), 31–34

Downloads

Published

2020-09-28

Issue

Section

Articles

Citation Check