PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS PADA SISWA KELAS IX SMPS IMELDA

Authors

  • Nabsiah Sabrina Universitas Labuhan Batu, Indonesia
  • Nurlina Ariani Hrp Universitas Labuhan Batu, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31100/histogram.v7i1.2803

Keywords:

Model Pembelajaran Quantum Learning, Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika, SMP Swasta Imelda

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran quantum learning terhadap kemampuan pemecahan masalah matematika siswa kelas IX SMP Swasta Imelda. Penelitian ini menggunakan desain penelitian pre-test post-test control group design dengan instrumen berupa tes kemampuan pemecahan masalah matematika yang telah divalidasi oleh para ahli. Data yang dikumpulkan dianalisis menggunakan analisis statistik deskriptif dengan uji-t digunakan untuk menguji hipotesis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model pembelajaran quantum learning memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kemampuan pemecahan masalah matematika siswa. Model pembelajaran ini dapat membantu siswa untuk mengembangkan keterampilan sosial dan kemampuan berpikir kreatif. Penelitian ini penting dalam membantu guru-guru dalam meningkatkan kemampuan pemecahan masalah matematika siswa dan pengembangan kurikulum matematika di Indonesia

References

Afriani, F., & Nalim, N. (2021). Penerapan Model Pembelajaran Quantum Learning dengan Pendekatan Kontekstual untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika. CIRCLE : Jurnal Pendidikan Matematika, 1(01), 59–70. https://doi.org/10.28918/circle.v1i1.3604

Budianto, A., & Gultom, S. (2021). Perbedaan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa Yang di Ajar dengan Model Pembelajaran Berbasis Masalah (PBM) dengan Model Pembelajaran Quantum Learning di Kelas VIII SMP Negeri 9 Medan. JURNAL INOVASI DAN MANAJEMEN PENDIDIKAN, 1(1), 11. https://doi.org/10.12928/jimp.v1i1.4172

Emawati, I. R., Burhendi, F. C. A., Harahap, N., & Sugianta, S. (2020). Efektifitas Model Pembelajaran Quantum Learning di Tinjau dari Metakognitif Fisika Siswa Di SMAN 48 Jakarta. Jurnal Pendidikan Fisika, 8(1), 24. https://doi.org/10.24127/jpf.v8i1.2600

Faizal, M., Herawati Universitas Mandiri, L., & Rawalele, S. (2022). PENGARUH MODEL QUANTUM LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN PEMAHAMAN MATEMATIS SISWA KELAS IV SDN RAWALELE DAWUAN. Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 7(2), 2287–2299. https://doi.org/10.23969/JP.V7I2.7190

Girsang, I. G. (2022). PENGEMBANGAN BAHAN AJAR INTERAKTIF BERBASIS QUANTUM LEARNING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA DI SMP NEGERI 2 SIDIKALANG.

Hasibuan, S. (2021). Perbedaan Pemahaman Konsep dan Pemecahan Masalah Matematika Melalui Pembelajaran Quantum Learning and CTL. Jurnal Pendidikan Matematika, 4(2), 111–121. https://ejournal.yana.or.id/index.php/relevan/article/view/26

Hrp, N. A., & Adi, P. N. (2021). PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM TEACHING DENGAN TERAPAN METODE SCAFFOLDING TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS DAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VII SMP. Jurnal Magister Pendidikan Matematika (JUMADIKA), 3(2), 70–78. https://doi.org/10.30598/jumadikavol3iss2year2021page70-78

Indah Hafizhah, Ikhwan Aldi Wardana, & Dede Indra Setiabudi. (2022). EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM LEARNING DALAM UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN PSIKOMOTORIK PADA PELAJARAN MATEMATIKA. Jurnal Riset Sosial Humaniora, Dan Pendidikan, 1(1), 11–21. https://doi.org/10.56444/soshumdik.v1i1.69

Jayantika, I. G. A. N. T., & Yuliawati, N. P. E. (2020). PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM TEACHING TERHADAP AKTIVITAS BELAJAR DAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS PESERTA DIDIK. Transformasi : Jurnal Pendidikan Matematika Dan Matematika, 4(2), 283–295. https://doi.org/10.36526/tr.v4i2.947

Khoirani, Q., Monika Siahaan, T., & Oinike Tambunan, L. (2022). Pengaruh Model Pembelajaran Quantum Teaching terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa Kelas VII SMP Swasta Al-Washliyah 39 Bahung Kahean. Jurnal Pendidikan Dan Konseling, 4(6), 1260–1270. https://doi.org/10.31004/JPDK.V4I6.8368

Kusuma, E. D., Gunarhadi, & Riyadi. (2018). Keefektifan Model Quantum Learning Berbasis Masalah Terhadap Keterampilan Pemecahan Masalah. JPD: Jurnal Pendidikan Dasar, 9(1), 54–64. https://doi.org/10.21009/JPD.091.05

Made, N., Suryaningsih, A., Made, I., Cahaya, E., & Poerwati, C. E. (2023). Implementasi Model Pembelajaran Quantum Learning Berbasis Steam terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 7(2), 1887–1896. https://doi.org/10.31004/OBSESI.V7I2.4299

Malika, L. (2020). PERBEDAAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH DAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA YANG DIAJAR DENGAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING DAN QUANTUM LEARNING DI MAS PONDOK PESANTREN DARUL QUR’AN MEDAN.

Meida, P., Misdalina, M., & Surmilasari, N. (2020). METODE QUANTUM LEARNING DAN KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF MATEMATIS SISWA SMP NEGERI 5 SEKAYU. Indiktika : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika, 2(2), 179–188. https://doi.org/10.31851/indiktika.v2i2.4153

Milhah Mufidah, Pradana, O., & Sasomo, B. (2022). Eksperimentasi Model Pembelajaran Quantum Learning dengan Peta Konsep Terhadap Hasil Belajar Siswa. UNION: Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, 10(1), 109–120. https://doi.org/10.30738/union.v10i1.12189

Musliha, M., & Revita, R. (2021). Pengaruh Model Pembelajaran Problem Based Learning Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Ditinjau dari Self Regulated Learning Siswa. JRPM (Jurnal Review Pembelajaran Matematika), 6(1), 68–82. https://doi.org/10.15642/jrpm.2021.6.1.68-82

Nababan, S. P. (2022). Analisis Pengaruh Model Pembelajaran Quantum Learning Terhadap Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa. Doctoral Dissertation, UNIMED. http://digilib.unimed.ac.id/49022/

Rahmani, A. M., & Muslihah, N. N. (2021). PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA. Bale Aksara, 1(2), 185–194. https://doi.org/10.31980/ba.v1i2.941

Rani, D. E. (2022). Jurnal basicedu. Jurnal Basicedu, 6(4), 6068–6077. https://jbasic.org/index.php/basicedu/index

Sauduran, G. ., & Roulina, C. V. . (2021). Pengaruh Model Pembelajaran Quantum Learning terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika. Attractive : Innovative Education Journal, 3(2), 185–194. https://attractivejournal.com/index.php/aj/article/view/447

Sundawan, M. D. (2014). PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KONSTRUKTIVISME TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIK SISWA. Euclid, 1(2). https://doi.org/10.33603/e.v1i2.351

Swandewi, N. L. P., Gita, I. N., & Suarsana, I. M. (2019). Pengaruh Model Quantum Learning Berbasis Masalah Kontekstual Terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa SMA. Jurnal Elemen, 5(1), 31. https://doi.org/10.29408/jel.v5i1.932

Downloads

Published

2023-03-30

Issue

Section

Articles

Citation Check