PENGARUH PENERAPAN STRATEGI CLASS CONCERN TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA SISWA

Authors

  • Fitriana Rahmawati STKIP PGRI bandar lampung, Indonesia
  • Risnawati Risnawati STKIP PGRI bandar lampung, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31100/histogram.v3i2.425

Keywords:

Class Concern, Kemampuan Pemecahan Masalah

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh strategi class concern terhaap kemampuan pemecahan masalah matematika siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Natar Lampung Selatan. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen, serta analisi data menggunakan rumus statistik. Populai dalam penelitian ini yaitu seluruh kelas VIII SMP Negeri 1 Natar Lampung Selatan, sedangkan sampel diambil 2 kelas  VIII 1 sebagai kelas eksperimen dan kelas VIII 2 sebagai kelas kontrol. Pengambilan sampel dengan teknik pengundian. Pengujian hipotesis menggunakan uji-t. Dari hasil pengujian hipotesis menggunakan rumus statistik thitung diperoleh t  = 8,67. Dari tabel distribusi t pada taraf signifikan 5 % diketahui ttabel= t((1-1/2 α))= 2,00 artinya  thitung > ttabel yaitu 8,67 > 2,00, sehingga bahwa strategi class concern  berpengaruh terhadap kemampuan pememcahan masalah matematika kelas VIII SMP Negeri 1 Natar Lampung Selatan.

 

References

Daryanto. (2010). Media Pembelajaran. Yogyakarta: Gaya Media.

Gunantara, G., Suarjana, I. M., & Riastini, P. N. (2014). Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa Kelas V. MIMBAR PGSD Undiksha, 3(1), 1–10.

Hanafiah, N. & Suhana, C. (2009). Konsep Strategi Pembelajaran. Bandung: Refika Aditama.

Isjoni. (2013). Pembelajaran Kooperatif. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Mufarida, A. (2008). Kemampuan Siswa dalam Memecahkan Masalah Matematika Berbentuk Soal Terbuka Pada Materi Jajargenjang Di Kelas VII-C SMP Negeri 1 Bangsal Mojokerto. Universitas Negeri Surabaya.

Nurman, T. . (2008). Profil kemampuan Siswa SMP dalam Memecahkan Masalah Matematika Open Ended Ditinjau dari Perbedaan Tingkat Kemampuan Matematika. Universitas Negeri Surabaya.

Polya, G. (1985). How to Solve it 2nd Edition. New Jersey: Princenton University Press.

Sardiman. (2014). Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Silberman, M. (2009). Active Learning “101†Strategi Pembelajaran Aktif. Yogyakarta: Pustaka Insan Mandiri.

Sudjana, N. (2000). Dasar-Dasar Proses Belajar Mengajar. Bandung: PT. Sinar Baru Algesindo.

Sutikno, M., S. (2004). Menuju Pendidikan Bermutu. Mataram: NTB Press.

Syafaruddin & Nasution, I. (2005). Manajemen Pembelajaran. Jakarta: Quantum Teaching.

Downloads

Additional Files

Published

2020-08-31

Issue

Section

Articles

Citation Check