PENGGUNAAN UBIN ALJABAR UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN ALJABAR SISWA KELAS VII

Penulis

  • Siti Rahmah Sampoerna University, Indonesia
  • Deshinta Argaswari Sampoerna University, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31100/histogram.v4i1.574

Kata Kunci:

Ubin Aljabar, Kemampuan Aljabar, Penelitian Tindakan Kelas, Kemampuan Aljabar Kieran

Abstrak

Siswa kelas VII mengalami kesulitan dalam mentransformasikan pengetahuan mereka dari konkret ke abstrak. Hal ini berakibat siswa tidak menyadari bagaimana penggunaan konsep aljabar dalam kehidupan. Kesulitan ini tentunya berpengaruh terhadap kemampuan aljabar siswa. Penelitian ini menelaah bagaimana penggunaan ubin aljabar sebagai alat manipulasi yang bertujuan untuk meningkatkan kemampuan aljabar. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang bertujuan untuk mengetahui strategi pembelajaran ubin aljabar dalam meningkatkan kemampuan aljabar siswa. Data dikumpulkan menggunakan pengamatan, wawancara, dan tes terhadap 36 siswa kelas VII SMP 166 Jakarta. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa penggunaan ubin aljabar meningkatkan kemampuan aljabar siswa. Kemampuan aljabar berdasarkan kriteria Kieran meningkat masing-masing pada kemampuan transformasional dari penelitian pendahuluan ke siklus kedua meningkat sebesar 42,23%, kemampuan generasional meningkat 40,27%, dan kemampuan meta-global sebesar 58,33%

ABSTRACT

Grade VII students are struggling in transforming their knowledge from concrete to abstract. It makes them not realize the use of algebra concepts in their life. The struggling also impacted to student’s performance in learning algebra. This study examined the use of algebra tiles to increase student’s performance in algebra as a manipulation tool in involving them in algebraic activities. The method used for this study is classroom action research who has the purpose to discover the strategies to increase algebraic performance. The data was collected by observations, interviews, and tests from 36 Grade VII Students of SMP 166 Jakarta. The result of this study shows that by using algebra tiles, student’s performance in algebra is increased. Based on Kieran’s criteria of algebraic performance, the transformational ability from preliminary into cycle 2 is increased for about 43,23%, the generational ability is increased about 40,27%, and meta-global ability is increased about 58, 33%.


Referensi

Andriani, P. (2016). Penalaran Aljabar Dalam Pembelajaran Matematika. Beta Jurnal Pendidikan Matematika, 8(2),1–15.

Argaswari, D. P. A. (2018). Integrasi Sejarah Matematika untuk Meningkatkan Atensi Siswa. Indonesian Journal of Mathematics Education, 1(1), 59-65.

Castro, S. (2017). Algebra Tiles Effect on Mathematical Achievement of Students with Learning Disabilities. California State University.

Caylan, B. (2018). The Effects of Using Algebra Tiles on Sixth Grade Students' Algebra Achievement, Algebraic Thinking and Views about Using Algebra Tiles. Department of Elementary Science and Mathematics Education, Middle East Technical University,

Karuniawati, D. (2016). Kesulitan Siswa dalam Menyelesaikan Soal Operasi Bentuk Aljabar Pada Siswa SMP. Program Studi Pendidikan Matematika Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Kusumah, W., & Dwitagama, D. (2009). Mengenal Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta.

Michael, O. N., & Anugwo, N. M. (2016). Card Games and Algebra Tic Tacmatics on Achievement of Junior Secondary II Students in Algebraic Expressions. International Journal of Evaluation and Research in Education (IJERE), 5(2), 93-100.

NCTM. (2000). Principle and Standards for School Mathematics. Reston, VA: National Council of Teachers of Mathematics.

Saraswati, S., Ilma, R., & Somakim. (2016). Supporting Students ’ Understanding of Linear. Journal On Mathematics Education, 7(1), 19–30.

Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Pendidikan.Bandung: Alfabeta

Yunita, Hartoyo, A., & Ijuddin, R. (2015). Kesulitan Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Materi Operasi Hitung Pada Bentuk Aljabar Di MTS. Program Studi Pendidikan Matematika FKIP Untan.

Diterbitkan

2020-08-31

Terbitan

Bagian

Articles

Citation Check